Menjadi seorang pemimpin bukan hanya bermodal kepintaran, jiwa penginspirasi perlu ditanamkan dalam diri.

Seorang pemimpin atau kepala Madrasah harus memiliki kepribadian , bertanggung jawab, punya gagasan berlian dan bijaksana. Selain itu pemimpin yang baik harus mampu menjadi agent of change (Agen Perubahan). Sosok pemimpin yang mampu menginspirasi dan siap menjadi agent of change (Agen Perubahan) sudah ada di dalam keluarga besar Pondok Pesantren Sirojul Ulum Babat Toman. 

Khususnya Kepala Madrasah Tsanawiyah / MTs Sirojul Ulum Beliau adalah Ibu Ibu Ny. Siti Rahmawati, S.Ag.

Pengalaman beliau menjadi Kepala Madrasah sudah lama ia emban sejak di PP Sabilul Hasanah Purwosari Banyuasin Sumatera Selatan dibawah pengasuh almagfrllah KH. Mudaris, SM.

Categories: ArtikelIslami